Roster Wall Sebagai Salah Satu Element Interior dan Eksterior


Roster Wall atau dinding roster merupakan sekat dinding dengan rongga motif yang terbuat dari batu yang memiliki fungsi utama sepertihalnya jendela yaitu sebagai jalur sirkulasi udara dan penghalau teriknya sinar matahari. Roster juga multifungsi karena bisa menjadi penyekat antar ruang, terutama pada dinding teras. Model roster dinding teras sendiri sangat beragam. Motif atau bentuk pola pada lubangnya pun bervariasi sehingga tampilan rumah jadi lebih hidup dan estetik.

Inspirasi roster dinding teras dengan pola lubang angin berbentuk kembang yang diletakkan di ruang duduk outdoor yang dipercantik dengan atap kayu terbuka. Sebagi finishingnya aneka dekorasi tanaman hijau yang juga turut menyemarakkan suasana menjadikan area ini multifungsi untuk berbagai acara.

Harga Roster Wall Jakarta Murah


Pilihan roster wall atau dinding roster pada teras dapat menjadi solusi yang tepat pada rumah yang serba natural dan berfungis sebagai pemisah antara area teras rumah dengan ruangan bagian dalam serta sekaligus merupakan alternatif bahan. Roster dinding teras akakn menjadikan susasan lebih nyaman serta juga lebih ideal untuk ruangan tanpa pendingin.

Desain roster dinding berpadu apik dengan konsep lainnya di sekeliling rumah. Tetap menawarkan privasi yang lebih, roster dinding teras ini juga memberi kesan yang santai dan kasual, terutama dipadu dengan kehadiran tumbuhan hijau dan sepetak taman kecil yang dapat memberikan suasana menjadi lebih fresh.

Jual Roster Wall Jakarta Murah


Fungsi dari roster wall pada eksterior rumah adalah sebagai penyekat ke lahan di sebelahnya, roster dinding teras ini berukuran mungil dengan warna merah alami ala bata. Meskipun area ini tergolong kecil, penggunaan roster dinding teras ini tetap multifungsi untuk menambah estetika, sekaligus memberi kesan yang klop dengan dekorasi tropikal di sekelilingnya.